Festival Payung Indonesia 2016

Festival Payung Indonesia kembali digelar di Taman Balekambang, Solo, untuk yang ketiga kalinya. Festival tersebut digelar selama 3 hari dari tanggal 23 September 2016 sampai 25 September 2016.

Taman Balekambang dipenuhi berbagai macam bentuk dan jenis payung. Selain itu, terdapat stand pameran karya seni payung dari berbagai daerah dan komunitas, stand makanan dan minuman, panggung untuk pentas seni dan juga disediakan stand photobooth.

Berikut foto-foto moment di Festival Payung Indonesia 2016 :



Keramaian Pengunjung yang memadati pintu masuk Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Pengunjung berfoto-selfie di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Spot foto di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Bambu yang digunakan sebagai media menggantungkan payung di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Stand Photobooth di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Kegiatan menghias payung menggunakan payet di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Stand Komunitas "Kresek" di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Kegiatan anak-anak dari Komunitas "Kresek" yang sedang merangkai sampah plastik menjadi sebuah payung di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)




Pengrajin yang sedang melukis dengan media payung yang berasal dari Juwiring, Klaten di Festival Payung 2016 Taman Balekambang, Solo, Minggu (25/9/2016)

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.